Desa Lanne Salah Satu Desa Pemasok Kacang Tanah Terbesar di Sulsel, Jalan Desanya Hampir semua Rusak Parah

    Desa Lanne Salah Satu Desa Pemasok Kacang Tanah  Terbesar di Sulsel,  Jalan Desanya Hampir semua Rusak Parah
    Desa Lanne Salah Satu Desa Pemasok Kacang Tanah Terbesar di Sulsel, Jalan Desanya Hampir semua Rusak Parah

    PANGKEP - Dari hasil pemantauan Wartawan Indonesia Satu Herman djide di Desa Lanne Kecamatan Tondong Tallasa Kabupaten Pangkep, Rabu (27/3/2024)  hampir semua jalan Desa Lanne rusak parah, padahal Desa ini salah satu Desa yang punya potensi sumber alamnya bahkan Desa Lanne ini sebagai salah satu desa Pemasok Kacang Tanah terbesar di Sulawesi-Selatan,  

    "Harusnya Desa Lanne punya akses jalan yang bagus karena potensi desa ini sangat besar, baik soal pangan, air, juga keindahan alamnya yang memiliki tempat-tempat wisata, sangat bagus, bukan seperti yang sekarang terlihat dan terasa hampir semua jalannya rusak parah" keluh salah seorang warga setempat.

    Di Desa Lanne ini, bukan hanya kacang tanah yang di produksi oleh masyarakat setempat namun banyak potensi lainnya, termasuk ratusan hektar sawah padi di produksi demi mengantisipasi ketahanan pangan Nasional.

    Menurut beberapa warga yang di temui saat wartawan memantau langsung areal kacang tanah  yang kurang lebih 250 hektar dimiliki Desa Lanne untuk penanaman Kacang Tanah, kinipun setiap saat menelang kopi pahit, pasalnya setiap naik kendaraan melalui asset jalan, pasti terasa rusak parah.

    Hampir semua jalan yang di lewati Wartawan untuk melihat kondisi potensi desa Lanne, utamanya kacang tanah, dengan naik kendaraan roda dua harus berhati-hati, demi menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

    Namun yang lebih memperihatinkan saat anak anak sekolah dari SMKN 9 Pangkep yang berada di Desa Lanne ini  dengan bersama sama pulang sekolah dan  naik kendaraan roda dua melawati jalur poros kota Desa Lanne, harus lebih berhati-hati bahkan ada dua orang siswa yang lagi memperbaiki motornya karena rusak." Motor saya rusak pak, akibat jalan ini rusak parah" kesalnya.(Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polsek Liukang Tangaya Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    26 Tahun Kementerian BUMN Bersama BUMN,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Inovasi KANDAYYA dan WIN DIESEL Semen Tonasa Bersinar di Panggung Internasional
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Pangdam XIV/Hsn Kunker di Brigif 11/Badik Sakti, Kodim 1405/Parepare dan Kodim 1421/Pangkep
    Polsek Liukang Tangaya Hadiri Audit Kinerja Tahap II Tahun 2024 oleh Tim Itwasda Polda Sulsel
    DDS dan Patroli di Wilayah Binaan, Bhabinkamtibmas Aipda Amiruddin Laksanakan Cooling System
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga Pulau Satanger
    Wujudkan Swasembada Pangan Nasional, Pangdam XIV/Hsn Tinjau Lokasi Pompanisasi Sawah Tadah Hujan di Pangkep
    Pangdam XIV/Hsn Kunker di Brigif 11/Badik Sakti, Kodim 1405/Parepare dan Kodim 1421/Pangkep
    Jelang Pemilu 2024, Kepala Kelurahan Bonto-Bonto Barhaman Giatkan Program Jum'at Keliling Ajak Warga Pemilu Damai
    Antisipasi Banjir, Bupati Pangkep bersama Kodim 1421 Pangkep gelar Jumat Bersih dan Penanaman Pohon
    Jaga Kamtibmas Jelang Pemilu, Babinkamtibmas  Liukang Tangaya Rutin  Laksanakan Kunjungan Ke Tokoh Masyarakat 
    Sertijab Gubernur Sulsel, Pangdam XIV/Hsn Diwakili Kasdam Turut Hadir Sebagai Bentuk Sinergitas
    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ajak Pemuda Pulau Sabaru Wujudkan Pilkada Damai dengan Cooling System
    Cuaca Buruk, Kanit Binmas Polsek Liukang Tupabbiring Himbau Nahkoda Kapal Penumpang Waspada Berlayar 
    Pastikan Wilayah Binaan Aman Dan Kondusif Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Sambangi Warganya
    Dilarang Tebang Pohon tapi Sudah Bayar SPPT Puluhan Tahun,  Warga Tondong Tallasa Pertanyakan  Areal  Hutan Lindung
    Ngaku Sebagai Dokter, Kasi Humas AKP Imran : Polres Pangkep Ungkap Kasus Tindak Pidana Penipuan dan Penggelapan

    Ikuti Kami